Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Kepada Januariku

Pada akhirnya, masa lalu hanyalah masa yang sulit dan bahkan mustahil untuk terulang kembali. Seperti dulu, saya dengan satu-satunya pria yang saya izinkan masuk ke dalam dunia saya tanpa banyak pertimbangan. Hebatnya, dia bisa mencintai saya lebih dari saya mencintai diri saya sendiri. “Apa kabar? “ Hanya kalimat itu yang bisa saya utarakan saat ini ketika diberi kesempatan untuk bersua denganmu. Kamu sadar atau tidak, tapi bersamamu saya pernah merasa dicintai dengan sebegitunya. Terhitung sejak dua atau tiga tahun yang lalu kita harus berakhir hanya karena satu kebodohan yang sampai hari ini tidak pernah kamu ketahui sama sekali. Maaf, saya mencari banyak alasan untuk berakhir walau sebenarnya saya sama sekali tidak ingin mengakhirinya. Saya tahu bahwa saya salah ketika memutuskan untuk menyelesaikan hubungan kita semudah itu. Bukan menyesal jatuhnya, tapi lebih kepada merindu. Bagaimana tidak, ketika bersama, saya merasa menjadi satu-satunya perempuan yang paling beruntung hi...

Postingan Terbaru